Nakita.id – Bagi Moms yang sedang mencari cara untuk mengusir kecoak dari rumah, maka bisa mencoba beberapa langkah berikut ini.
Saat melihat kecoak, tentu saja kita akan mencari cara untuk segera mengusirnya supaya tidak lagi masuk ke dalam rumah.
Kecoak tidak hanya berada di dapur, mungkin saja terkadang Moms juga melihatnya di kamar mandi atau bahkan di ruang tamu.
Bahkan, kemungkinan kecoak akan tertarik pada sisa makanan atau air yang tumpah di rumah.
Saat melihatnya, tidak jarang kita akan kaget dan merasa tidak nyaman.
Tidak sedikit kemudian yang mencari cara untuk mengusir kecoak dari rumah.
Seperti dilansir Livspace, ada beberapa cara mengusir kecoak dari rumah yaitu:
Asam borat
Salah satu cara ampuh mengusir kecoak dari rumah yaitu dengan asam borat.
Baca Juga: Modalnya Cuma Bahan yang Ada di Kebun Ini, Kecoak Bisa Kabur hingga Ogah Datang Lagi ke Rumah
Moms bisa taburkan sedikit ke sudut dan lantai rumah lalu diamkan sampai kecoak melewatinya.
Cara ini akan membasmi kecoak dari rumah.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR