Nakita.id - Selama ini, masalah disfungsi ereksi tentu menjadi hal yang ditakuti oleh pria.
Masalah disfungsi ereksi tentu saja sangat mengganggu dan memengaruhi keharmonisan hubungan suami istri.
Oleh sebab itu, masalah tersebut harus diatasi.
Akan tetapi, obat kuat yang dijual di pasaran belum tentu aman.
Dan jika Dads ingin mengatasi masalah tersebut tetapi tetap ingin menjaga kesehatan, gunakanlah bahan alami.
Salah satu bahan alami yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah disfungsi ereksi adalah daun kelor.
Daun kelor mengandung nutrisi tinggi yang bisa mengatasi hampir 300 jenis kondisi kesehatan, salah satunya kesehatan reproduksi pria.
Dengan demikian, Dads wajib mengonsumsi daun kelor untuk mencegah atau mengatasi masalah tersebut.
Melansir dari Healthline, berikut ini adalah beberapa manfaat tak terduga dari daun kelor, terutama untuk keperkasaan pria.
Baca Juga: Posisi Hubungan Intim Ini Buat Pasangan Makin Panas, Tak Perlu Obat Kuat Tahan Lama
1. Meringankan disfungsi ereksi
Meski tak langsung manjur mengatasi disfungsi ereksi, namun daun kelor tetap mampu meringankan masalah tersebut.
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR