Nakita.id – Saat mata terasa perih, ada baiknya jangan lagi dikucek ya Moms.
Mengucek mata perih justru akan membuat mata semakin merah dan sakit.
Lalu, apa yang harus dilakukan untuk mengatasi mata perih?
Sebelum menyimak cara mengobati mata perih yang aman, kenali dulu beberapa penyebabnya.
Penyebab mata perih
Disarikan dari Medical News Today dan All About Vision, alasan kenapa mata perih bisa berasal dari:
- Mata kelilipan benda asing, termasuk bulu mata
- Mata kemasukan zat kimia tertentu, termasuk sabun atau produk perawatan tubuh
- Efek samping terlalu lama menggunakan lensa kontak
- Infeksi bakteri, virus, jamur, atau kuman lain
- Paparan biang alergi seperti debu, bulu binatang, serbuk sari, dll yang masuk ke mata
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR