Kemudian tersenyum saat tidur juga bisa disebabkan oleh gejala perubahan suasana hati yang naik turun pada anak.
Moms, perhatikan apakah Si Kecil sering marah atau tertawa tanpa alasan yang jelas?
Kondisi ini juga biasanya diikuti dengan penurunan berat badan dan kesulitan tidur.
Saat hal ini terjadi sepertinya Moms harus segera membawa Si Kecil ke dokter.
Nah Moms, itulah beberapa penyebab bayi tersenyum saat tidur.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR