5. Jangan terlalu keras pada diri sendiri
Biarpun kita sudah banyak mempelajari teknik menyusui, pasti ada saja hal-hal yang tidak berjalan sesuai rencana.
Misalnya, ASI susah keluar atau payudara lecet-lecet setelah menyusui. Nah Moms, jangan dulu frustasi, ya!
Sesekali istirahatlah sejenak dan minta bantuan pada orang sekitar atau profesional seperti konselor laktasi untuk mengatasinya.
Nah, itulah dia hal-hal yang harus disiapkan para ibu baru sebelum menyusui. Semoga bermanfaat!
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR