Nakita.id - Inilah rekomendasi nama bayi perempuan Kristen awalan huruf A-D.
Bagi Moms yang sebentar lagi melahirkan, pastinya sudah mulai mencari-cari referensi nama anak.
Nah, jika masih kebingungan, mungkin Moms bisa melihat rekomendasi nama bayi perempuan Kristen ini.
Sebagai orangtua, tentunya semua orang tak mau memberikan nama asal-asalan bagi buah hatinya.
Bagaimana tidak, nama adalah sebuah ungkapan doa dari orangtua terhadap masa depan anaknya.
Memberi nama anak dengan unsur Kristiani mungkin pilihan yang tepat bagi anda umat Kristen.
Pasalnya, hal itu akan membuat sang anak menjadi begitu kental dengan sang penciptanya.
Yuk, langsung simak nama bayi perempuan kristen yang dikutip dari berbagai sumber!
1. Adelaide: Bermakna mulia
2. Adeline: Bermakna mulia dan baik hati
3. Adina: Bermakna lemah lembut
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Laki-laki Inisial Huruf R, Bermakna Anak yang Membawa Kebahagiaan
4. Adriel: Bermakna kawanan Tuhan
5. Adriella: Bermakna Pengikut Tuhan
6. Adine: Bermakna yang lembut
7. Adoncia: Bermakna manis
8. Adonna: Bermakna cantik
9. Adonnica: Bermakna cantik
10. Agalia: Bermakna kebahagiaan
11. Aguilina: Bermakna keadilan
12. Agatha: Bermakna wanita baik
13. Agnes: Bermakna lembut, murni
14. Agnetha: Bermakna murni dan suci
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Inisial Huruf S Beserta Arti
15. Agustina: Bermakna suci
16. Bia: Bermakna orang yang mengadakan perjalanan
17. Bianca: Bermakna bersinar
18. Bithiah: Bermakna anak perempuan Tuhan
19. Breindel: Bermakna berkat
20. Blythe: Bermakna seseorang yang berbahagia
21. Brielle: Bermakna Tuhan adalah kekuatanku
22. Bonita: Bermakna cantik
23. Balleza: Bermakna cantik
24. Cady: Bermakna kehadiran
25. Calah: Bermakna kesempatan
Baca Juga: Nama Bayi Perempuan Kristen, Awalan Huruf D-F Beserta Arti Bermakna Baik dan Takut Akan Tuhan
26. Calliope: Bermakna bertangan lembut
27. Calista: Bermakna wanita yang paling cantik
28. Camila: Bermakna perempuan sempurna
29. Cana: Bermakna perhatian, semangat
30. Candace: Bermakna tulus, suci dan putih
31. Candance: Bermakna tulus, murni
32. Davina: Bermakna dicintai
33. Deana: Bermakna surga atau khayangan
34. Delanna: Bermakna lembut seperti bulu domba
35. Deana: Bermakna kuat dan anggun
36. Deanda: Bermakna kuat dan anggun
Baca Juga: Ide Nama Bayi Laki-laki Terinspirasi dari Nama Anak Artis 2022 Beserta Arti Unik
37. Deandra: Bermakna kuat dan anggun
38. Deandrea: Bermakna kuat dan anggun
39. Deandria: Bermakna kuat dan anggun
40. Della: Bermakna tingkah laku yang anggun
41. Delma: Bermakna bercahaya, sempurna
42. Denada: Bermakna kuat dan anggun
43. Deborah: Bermakna hakim perempuan dalam Alkitab
44. Delilah: Bermakna sukacita
45. Diana: Bermakna hebat
46. Dinah: Bermakna dibenarkan
47. Dionne: Bermakna diberkati
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Laki-laki yang Jarang Dipakai di Indonesia Beserta Artinya
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Hanifa Qurrota A'yun |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR