Selain daging, Moms juga wajib untuk memberikannya produk olahan dari sapi, salah di antaranya susu dan keju.
Dalam 100 mililiter susu sapi setidaknya terkandung 3 gram protein.
Sementara itu, dalam 100 gram keju dari susu sapi terkandung 25 gram protein.
Susu dan keju sama-sama bisa disajikan untuk camilan anak sehari-hari.
Akan lebih baik Moms menyajikan telur ayam yang direbus pada anak.
Dalam 100 gram telur rebus terkandung 13 gram protein.
Seberapa sering Moms memberikan yogurt untuk anak?
Yogurt aman disarankan untuk diberikan pada anak.
Selain karena kandungan probiotiknya yang baik untuk pencernaan, hasil olahan susu sapi ini mengandung protein.
Dalam 100 gram yogurt terkandung setidaknya 10 gram protein.
Moms bisa memberikan satu porsi yogurt untuk anak setiap harinya.
Baca Juga: Resep MPASI 6 Bulan, Bubur Udang Tahu Tinggi Protein untuk Si Kecil
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Healthline,Medical News Today,Childrenswi.org |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR