Nakita.id - Di mata pelajaran matematika, ada materi mengenai rumus menghitung keliling bangun datar.
Ada beberapa jenis bangun datar, diantaranya lingkaran, segitiga, persegi, persegi panjang, trapesium, dan masih banyak lagi.
Kali ini akan dibahas mengenai rumus keliling trapesium.
Trapesium merupakan bangun datar dua dimensi poligon.
Pada trapesium terdiri dari empat garis lurus.
Bangun datar trapesium dibentuk oleh empat buah rusuk yang dua diantaranya saling sejajar namun tidak sama panjang.
Sebelum membahas mengenai rumus keliling trapesium, peserta didik perlu mencari tahu jenis trapesium.
Trapesium ini keempat rusuknya tidak sama panjang.
Pada trapesium sembarang, tidak memiliki simetri lipat dan simetri putar.
Pada trapesium sama kaki, terdapat sepasang rusuk yang sama panjang dengan sepasang rusuk lainnya sejajar.
Pada trapesium sama kaki memiliki satu simetri lipat dan tidak ada simetri putar.
Trapesium yang dua di antara empat sudutnya merupakan sudut siku-siku.
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR