1. Menunjang Tumbuh Kembang
Jagung kaya akan vitamin B kompleks, thiamine, niacin dan folat.
Kandungan ini membantu pertumbuhan dan perkembangan saraf tubuh.
Selain itu, kandungan jagung juga bisa meningkatkan metabolisme anak.
2. Melindungi Sel Tubuh
Jagung bisa melindungi sel tubuh karena kandungan antioksidannya.
Antioksidan membantu mencegah kerusakan DNA dan jaringan tubuh.
Dan lagi, antioksidan berguna untuk menangkal radikal bebas dari polusi dan paparan sinar matahari.
3. Memperbaiki Pencernaan
Konsumsi jagung bisa meningkatkan dan melancarkan pencernaan.
Ini karena jagung kaya akan serat yang baik untuk mengatasi sembelit.
Baca Juga: Punya Segudang Manfaat, Simak Manfaat Makan Jagung Rebus untuk Ibu Hamil
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR