Nakita.id - Tak terasa, tahun 2022 akan segera berakhir.
Di pergantian tahun ini, momen libur panjang sudah siap menyambut.
Anak-anak sekolah pun akan libur dalam waktu yang cukup lama.
Biasanya momen liburan di akhir tahun ini dimanfaatkan banyak orang untuk pergi ke luar kota ataupun mudik.
Momen liburan di akhir tahun memang tak boleh disia-siakan begitu saja.
Karena, momen liburan tersebut bisa mempererat kedekatan Moms dan keluarga.
Jangan lupa juga untuk ajak anak berlibur ke tempat-tempat yang mereka suka.
Hal tersebut penting dilakukan supaya anak merasa momen liburannya pun berkesan dan tidak membosankan.
Bagi para Moms dan Dads yang tak memiliki banyak waktu untuk berlibur ke luar kota, maka bisa di dalam kota saja.
Kini, banyak sekali tempat bermain anak atau playground di setiap kota.
Salah satunya adalah Youreka Kids Garden yang baru saja buka di Kedoya, Jakarta Barat.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR