4. Minyak avokad
Minyak avokad menjadi salah satu pilihan minyak goreng sehat.
Minyak ini tidak dimurnikan yang artinya bagus untuk kesehatan.
Bedanya dengan minyak zaitun, minyak avokad bsia digunakan untuk memasak dengan api besar.
Minyak jenis ini juga kaya asam lemak tak jenuh tunggal dan tak jenuh ganda serta vitamin E.
Baca Juga: Perawatan Rambut Kering Pakai Bahan Rumahan, Siapkan Minyak Kelapa
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR