9. Ambil busa dari permukaan air dengan sikat, dan gosok noda tersebut dengan lembut.
10. Seka area tersebut dengan kain kering untuk menghilangkan sisa sabun dan minyak.
11. Setelah noda hilang, seka area tersebut dengan kain lembab untuk menghilangkan sisa sabun.
12. Cara lain bisa mencoba mengelapnya dengan mineral spirit untuk mengendurkan minyak.
Ulangi langkah 1-3 kali sampai noda minyak terangkat.
13. Moms dapat mencampurkan mineral spirit dengan bubuk penyerap seperti soda kue atau serbuk gergaji untuk membuat pasta kental.
Sebarkan pasta di atas noda dan biarkan selama satu jam atau lebih, lalu bersihkan.
Pastikan kayu tidak terendam air saat dibersihkan, karena dapat menyebabkan retak atau melengkung.
Itulah beberapa cara menghilangkan noda minyak pada permukaan kayu.
Bagaimana, mudah bukan Moms?
Tidak ada salahnya untuk mencobanya ya.
Baca Juga: Anti Gagal, Ibu-ibu Harus Tahu Langkah Mudah Ini untuk Menghilangkan Noda Minyak di Baju
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR