Nakita.id - Saat lebaran outfit jadi salah satu aspek yang dipertimbangkan.
Sebab, ini jadi ajang berkumpulnya keluarga dan teman-teman untuk menjalin silaturahmi.
Bagi Moms yang memiliki anak-anak mungkin bingung akan outfit yang akan disiapkan.
Outfit yang cocok bisa membuat penampilan anak terlihat lebih trendy.
Sehingga membuat anak lebih percaya diri.
Berikut adalah beberapa rekomendasi outfit lebaran untuk anak-anak.
Baju kurung merupakan salah satu pilihan tradisional yang populer untuk anak perempuan.
Pilihlah baju kurung dengan warna dan motif yang cerah untuk memberikan kesan ceria.
Moms juga bisa menambahkan aksesoris seperti scarf atau hiasan rambut yang sesuai.
Koko merupakan pilihan tradisional yang cocok untuk anak laki-laki.
Pilihlah koko dengan warna dan motif yang cerah dan simpel.
Baca Juga: Tips Ibu Hamil Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Selama Perjalanan
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR