Nakita.id - Tak banyak yang tahu bahwa kopi bisa dijadikan obat kuat.
Selama ini, banyak yang meyakini khasiat kopi untuk membuat pikiran lebih fokus serta mengusir kantuk.
Padahal, kopi juga dikenal bersifat afrodisiak.
Melansir Very Well Health, kandungan kafein pada kopi yang membuat minuman ini bisa membantu meningkatkan gairah bercinta.
Kafein memiliki efek stimulan, yaitu bisa meningkatkan energi dan kewaspadaan.
Cara kerjanya yaitu dengan mempercepat kerja otak dan tubuh.
Energi yang meningkat ini bisa membantu meningkatkan gairah bercinta.
Kopi juga diyakini bisa membantu mengatasi disfungsi ereksi.
Diketahui, disfungsi ereksi merupakan masalah yang memengaruhi jutaan pria di dunia.
Para ilmuwan menemukan bahwa minum kopi bisa membantu mengurangi gejala disfungsi ereksi.
Minum kopi bisa membantu meningkatkan aliran darah.
Baca Juga: Cara Membuat Obat Kuat Sederhana Buatan Sendiri dari Daun Sirih, Siap Puaskan Istri Malam Ini
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR