Nakita.id - Apakah Moms dan Dads sedang mencari nama bayi perempuan?
Jika beragama Kristen, Moms dan Dads bisa langsung mencari ide-ide nama bayi perempuan Kristen di internet.
Terlebih, jika Moms dan Dads ingin mencari nama bayi perempuan Kristen 3 kata beserta artinya.
Berikut Nakita telah kumpulkan beberapa ide nama bayi terbaik untuk diberikan kepada Si Kecil saat terlahir.
Jadi, jangan sampai lewatkan ya, Moms dan Dads!
Abigail: kebahagiaan sang ayah
Gisella: sumpah
Tsao: berasal dari Dinasti Zhou
Adina: lembut, lemah lembut
Lois: diinginkan, prajurit terkenal, suci, mulia
Elizabeth: sumpah Tuhan, Tuhan Maha Pelimpah
Baca Juga: 13 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen Modern 3 Kata, Penuh Arti dan Diambil dari Ayat Alkitab
Anna: rahmat
Abigail: kebahagiaan sang ayah
Joanna: Tuhan Maha Pengasih
Ariel: singa Tuhan
Lois: diinginkan, prajurit terkenal, suci, mulia
Tabitha: kijang yang ramah
Bethany: rumah Tuhan
Seraphina: malaikat tertinggi, murni, sangat terang
Ishana: kaya
Candace: tulus, murni
Michelle: yang menyerupai Tuhan
Baca Juga: 12 Ide Nama Bayi Perempuan Kristen Modern 3 Kata, Diambil dari Alkitab Beserta Arti
Brown: seorang dengan rambut coklat
Chloe: mekar, subur
Deborah: lebah
Elisabeth: Tuhan adalah sumpahku, seorang penyembah Tuhan
Elisha: keselamatan dari Allah
Gabriela: Tuhan adalah kekuatanku
Hannah: rahmat, permohonan, nikmat dan anugerah
Elizabeth: sumpah Tuhan, Tuhan Maha Pelimpah
Salsabila: mata air surga
Ivona: hadiah dari Tuhan
Esther: bintang
Eve: hidup, kehidupan, pemberi kehidupan
Grace: rahmat, berkah, kesopanan
Eva: kehidupan, pemberi kehidupan
Bela: cantik
Sapphira: seorang yang cantik
Eve: kehidupan, pemberi kehidupan
Giovanni: Tuhan Maha Penyayang, Tuhan Maha Pengasih
Gabriella: kekuatan Tuhan
Faith: kepercayaan
Hadassah: bintang
Hope: harapan
Baca Juga: Arti Nama Greta untuk Nama Bayi Perempuan Kristen, Lengkap dengan Rangkaian Nama Panjang
Hannah: rahmat, permohonan, nikmat dan anugerah
Deborah: lebah
Martha: wanita
Jemima: burung merpati
Louisa: prajurit terkenal
Jasmine: hadiah dari Tuhan
Jemimah: seekor merpati kecil
Joanna: Tuhan Maha Pengasih
Lois: diinginkan, prajurit terkenal, suci, mulia
Jochebed: Kemuliaan Yehuwa
Kezia: pohon kayu manis
Lydia: yang tercantik, yang termulia
Julia: seorang yang muda
Judith: seorang yang terpuji
Mehetabel: seorang yang dibahagiakan Tuhan, seorang yang diuntungkan oleh Tuhan
Leah: singa, gadis cantik
Melly: murah hati, sejahtera, melimpah, ruang tak terbatas
Aira: bulan purnama, kakak laki-laki, atau kejayaan
Lydia: yang tercantik, yang termulia
Evangelina: kabar baik
Hosana: memuji
Martha: wanita
Baca Juga: 12 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen Terinspirasi dari Alkitab dan Punya Makna Mendalam
Hilda: pelayan pertempuran
Eren: orang suci
Mary: kesayangan, tersayang, disayang
Georgia: petani
Zarah: cahaya, putri bangsawan
Mercy: belas kasih, pengampunan
Naomi: menyenangkan, kesenangan
Priscilla: yang terhormat, kuno
Naomi: menyenangkan, kesenangan
Anastasia: kebangkitan
Ondine: gelombang kecil
Phoebe: murni, terang seperti bulan
Rebecca: menawan, mengikat, menarik perhatian
Sapphira: batu safir
Priscilla: yang terhormat, kuno
Ariel: singa Tuhan
Jordan: mengalir, turun ke tanah
Rachel: domba betina
Novera: orang berseni, gigih
Sadiva: pemimpin, tulus, semangat
Rebecca: menawan, mengikat, menarik perhatian
Eleanor: cahaya, pintar
Baca Juga: 10 Ide Nama Bayi Perempuan Kristen Berawalan Veronica Lengkap dengan Arti dan Nama Panjang
Chandani: sinar bulan di malam hari
Ruby: batu rubi
Salome: damai
Tamara: pohon palma
Ruth: teman yang penyayang
Lavanya: gadis cantik
Oleena: bersinar
Sapphira: batu safir
Elisha: keselamatan dari Allah
Naomi: menyenangkan, kesenangan
Sarah: putri kerajaan
Baca Juga: 20+ Ide Nama Bayi Perempuan Kristen Awalan Huruf R Beserta Arti, Modern dan Terbaik
Yovanca: mandiri, bebas
Nanda: sukacita, kegembiraan, kebahagiaan, kesenangan
Silvana: wanita dari hutan
Juwita: gadis yang cantik atau manis
Sari: serbuk sari, bunga
Sovia: seorang dengan kebijaksanaan dan keterampilan yang hebat
Putri: anak perempuan
Matahari: matahari
Stefany: wanita yang dimahkotai
Olivia: kemakmuran
Wijaya: kemenangan
Baca Juga: 37 Ide Nama Bayi Perempuan Kristen Inisial Huruf I Lengkap dengan Arti
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR