Bagian telinga
Bagian telinga juga sering kali terabaikan, padahal banyak kasus bahwa kanker kulit terlihat lebih dahulu di telinga.
Oleh karena itu, pemeriksaan kulit telinga juga penting untuk dilakukan.
BACA JUGA : Cegah Batu Empedu Cukup dengan 6 Makanan Ini, Yuk Konsumsi Moms!
Sekitar kuku
Menurut dokter Haimovic, tanda kanker kulit juga bisa muncul di sekitar kuku.
Biasanya tanda yang muncul antara lain garis gelap pada kuku, kulit gelap di samping kuku, dan setiap bintik yang terlihat seperti memar tanpa sebab.
BACA JUGA : Foto Keluarga dengan Baju Seragam, Anak-anak Olla Jadi Sorotan
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Readers Digest |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR