Sebab, bakteri dapat berkembang dengan baik di dalam air yang jarang diganti.
Hal ini tentu dapat menyebabkan trauma pada matriks kuku, menurut Sheri Lipner seorang asisten profesor dermatologi.
BACA JUGA: 5 Manfaat Minum Lemon dan Jahe Sebelum Tidur, Salah Satunya Mencegah Batu Ginjal
Ini merupakan kasus pertama yang dilaporkan, jika pedikur ikan menyebabkan kuku jari kaki rontok.
Memang kerontokan tersebut tidak akan terjadi selamanya, tetapi membutuhkan waktu berbulan-bulan untuk menumbuhkannya kembali.
Melansir dari metro.co.uk pedikur ikan telah dilarang di Negara AS, tetapi tetap populer di Tiongkok.
Nah, pikirkan risiko yang akan terjadi bila ingin melakukan pedikur ikan ya moms, pilihlah kolam dengan air yang benar-benar bersih.
Source | : | metro.co.uk |
Penulis | : | Dian Noviana Ertanti |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR