4. Cincin warisan keluarga
Beberapa keluarga memilih untuk mewariskan cincin pernikahan kepada anak cucu.
Cincin pernikahan seperti ini melambangkan pentingnya warisan dan nila-nilai.
Ini juga bisa menandakan, mempelai perempuan sudah dianggap seperti bagian keluarga mempelai pria seutuhnya, dan hubungannya jauh lebih dalam dari sekedar surat nikah.
BACA JUGA: Hidangan Turun dari Langit, Uniknya Acara Pertunangan Anak Konglomerat Terkaya di India!
5. Cincin dengan banyak batu
Beberapa orang memilih cincin pernikahan yang terdiri dari beberapa batu.
Hal ini ternyata bisa menandakan adanya hubungan yang cukup rumit dalam pernikahan.
Keadaan yang rumit tidak melulu tentang hal negatif, bisa juga mengenai cara mengungkapkan perasaan cinta antar pasangan yang berbeda dari yang lain.
Itulah dia Moms sederet cincin pernikahan yang disebut-sebut melambangkan keharmonisan rumah tangga.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | bollywoodshaadis.com |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR