2. Melakukan eksfoliasi tanpa merusak kulit
Menumpuknya sel kulit mati akan membuat wajah menjadi kusam dan tidak segar.
Untuk itu Moms perlu melakukan eksfoliasi.
Gosoklah wajah dengan scrub ringan, guna membantu mengurangi munculnya garis-garis halus dan kerutan.
BACA JUGA: Tetap Setia, Perempuan Ini Tak Tinggalkan Kekasih Meski Meski Wajanya Berubah!
3. Lembabkan dengan pelembab yang sesuai
Pada usia 30-an, kulit mulai kehilangan elastisitas karena hilangnya kolagen.
Ini akan mengurangi kelembaban kulit dan juga menghasilkan garis-garis halus serta kerutan.
Maka, pastikan Moms mengoleskan pelembab dua kali sehari.
Kulit yang dilembabkan akan tetap lentur dan lembut.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | Magforwomen.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR