1. Panggang ayam di atas bara api sambil sesekali dibalik hingga kuning kecokelatan. Sisihkan.
2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, serai, jahe, dan daun jeruk sampai harum.
3. Masukkan ayam. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan cabai rawit, garam, dan gula pasir. Aduk rata.
4. Tuang santan sambil diaduk masak sampai mendidih dan matang.
Baca Juga : Cocok! Lezatnya Sepiring Nasi Ditemani Bakwan Jamur Wijen Memang Tak Ada Tandingannya
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Sajiansedap_ID |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR