Begitu juga tak sedikit ada bayi yang mengalami keterlambatan dalam tumbuh kembang, biasanya dipengaruhi oleh beberapa faktor, seperti kurang diberikan stimulasi.
Bagi Moms yang memiliki Si Kecil mengalami tumbuh kembang yang lambat, jangan terlalu khawatir, karena Moms masih bisa melatih Si Kecil agar ia bisa melakukan hal yang sesuai dengan usianya.
Nah, dilansir dari laman Birth Injury Guide, berikut contoh keterlambatan tumbuh kembang yang sering dialami oleh Si Kecil.
Baca Juga : Andi Soraya Masukkan Seluruh Tubuh Bayinya yang Masih Berusia 7 Bulan ke Kolam Renang, Amankah?
1. Duduk
Salah satu keterlambatan perkembangan Si Kecil yang harus diwaspadai adalah duduk.
Apabila bayi tidak bisa duduk, ini bisa menjadi salah satu tanda cerebral palsy yang pertama kali muncul.
Hal itu karena adanya gangguan saraf yang dapat melumpuhkan gerakan otot.
Rayakan Ultah ke-10, Beautyhaul Berikan Diskon Hingga 90% dari Puluhan Brand Kecantikan di Beautyhaul Mart 2024
Source | : | birthinjuryguide.org |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR