Nakita.id – Dari berbagai tanda awal kehamilan, yang paling sering jadi patokan adalah rasa mual.
Tanda awal kehamilan dari rasa mual memang bisa jadi patokan namun tidak segera dirasakan.
Sebab, tanda awal kehamilan dari rasa mual baru bisa dirasakan sampai sebulan setelah konsepsi.
Namun, ada juga mungkin sudah dimulai seminggu atau dua minggu lebih awal.
Dan rasa mual tidak hanya akan dirasakan pada pagi hari saja.
Rasa mual yang berhubungan dengan kehamilan (dengan atau tidak diikuti muntah) dapat menjadi masalah di pagi, siang, ataupun malam hari.
Baca Juga : Tanda-tanda Awal Kehamilan Setelah Berhubungan Intim, Awas Kehamilan Palsu!
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR