Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menurut Dokter, Pengidap Obesitas Tidak Disarankan Olahraga Lari, Mengapa?

Kompas.com - 25/09/2022, 12:37 WIB
Alasan mengapa pengidap obesitas disarankan tidak berlari ErdarkAlasan mengapa pengidap obesitas disarankan tidak berlari
Editor Arintya

Parapuan.co - Kawan Puan, salah satu olahraga tanpa alat yang bagus untuk kesehatan adalah lari.

Selain itu, olahraga lari bisa dilakukan oleh siapa saja, baik anak-anak hingga orang dewasa

Meski termasuk olahraga yang praktis, perlu digarisbawahi jika orang dengan obesitas tidak disarankan untuk melakukan jenis olahraga ini.

Seperti diketahui, seseorang dikategorikan sebagai obesitas jika indeks massa tubuh (IMT) berada di angka 30 ke atas.

Penyebab Orang Obesitas Tidak Disarankan Lari

Dikutip dari PARAPUAN, dr. Bobby Nelwan SpOT (K), Dokter Spesialis Orthopedi dan Traumatologi, Konsultan Sports Injury ini menegaskan pengidap obesitas tidak disarankan untuk lari.

Dalam paparannya dr. Bobby mengungkap kalau ia memiliki pasien dengan berat ada 120 kilogram, dan melakukan lari half marathon, lalu tiba-tiba konsultasi kalau lututnya sakit.

Dengan kondisi lutut yang sakit setelah lari bagi orang obesitas tersebut tentunya berbahaya.

"Lutut itu bekerja paling berat menopang badan, dia (sendi lutut) itu cuma sendiri, berbeda dengan tulang belakang," terang dr. Bobby.

Baca Juga: Sering Dilakukan Pemula, Ini 4 Kesalahan Umum saat Olahraga Lari

Sebab, menurutnya tulang belakang meski menopang tubuh, ia tak berdiri sendiri, karena terdiri dari beberapa sendi.

Dengan begitu dr. Bobby menegaskan kalau lutut itu menopang beban yang berat.

dr. Bobby menyatakan orang obesitas yang larinya jauh dan kencang itu justru mengorbankan lututnya.

"Makanya orang yang obesitas sebaiknya bebannya diturunkan dahulu kalau tidak akan cedera kakinya," tambah dr. Bobby.

Alternatif Olahraga Selain Lari

Daripada mengalami cedera lutut karena beban tubuh, dr. Bobby menyarankan para pengidap obesitas untuk mengganti olahraga terlebih dahulu.

"Disarankan untuk melakukan low impact exercise, misalnya dengan berenang," kata dr. Bobby.

Berenang menjadi latihan low impact yang tetap melatih kesehatan jantung.

Selain, berenang adapun olahraga lain yang bisa dicoba yakni angkat beban di gym.

Baca Juga: 7 Tips Lari agar Lebih Bersemangat, Demi Wujudkan Resolusi 2022 Lebih Sehat

"Pergi ke gym, latihan upper body (tubuh bagian atas) saja. Jadi duduk main upper body," pungkas dr. Bobby.

dr. Bobby menambahkan kalau ada berbagai variasi olahraga yang bisa dilakukan sesuai dengan kondisi tubuh.

Nah, Kawan Puan bagi kamu yang obesitas dan ingin menurunkan berat badan, ingat pesan dr. Bobby untuk tidak lari terlebih dahulu ya.

Jika ingin melakukan olahraga ini, Kawan Puan bisa menurunkan berat badan terlebih dahulu.

Selain itu, jangan ragu untuk konsultasi ke dokter untuk menghindari cedera saat olahraga.

(*)

Sumber Parapuan

Terkini Lainnya

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

Terasa Ringan, Ini Rekomendasi Water Based Foundation dari Brand Lokal

PARAPUAN
Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com