Nakita.id - Setelah melahirkan buah hatinya ke dunia, secara otomatis naluri keibuan seorang wanita akan muncul.
Tingkatannya berbeda pada setiap wanita, namun siapa sangka ternyata hal ini bisa dipengaruhi oleh tanggal lahir.
Setiap ibu tentunya memiliki sisi positif dan kadar keibuan yang mutlak dalam dirinya, namun zodiak rupanya turut berpengaruh lo.
Moms beruntung, dalam dunia astrologi ternyata ada deretan zodiak yang masuk dalam kategori istri idaman.
Hal ini disebabkan, beberapa zodiak ini memiliki kemampuan tertentu yang membuatnya berbeda dibandingkan orang di sekitarnya.
Apa saja? Berikut ulasannya!
Baca Juga : Catat, Ini 4 Makanan Bergizi dan Mengenyangkan Menurut Ahli Gizi
Gemini
Dalam dunia rasi bintang, wanita berzodiak Gemini ternyata dijuluki 'ibu kerajinan'.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Romper |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR