Nakita.id - Menurut ahli perawatan kulit Abi Cleeve, Moms bisa mengalami penuaan dini pada kulit hanya dengan melumuri aroma favorit.
Bahkan jika Moms berhati-hati dalam memilih perawatan kulit anti penuaan.
Baca Juga : Freddie Mercury Meninggal Karena AIDS, Penting Tahu Cara Mencegahnya dengan Metode Ini
Bagaimana parfum bisa memengaruhi kulit secara negatif?
"Ketika disemprotkan langsung ke kulit, parfum sangat agresif sehingga merusak kemampuan kulit untuk melindungi diri terhadap kerusakan UV.
Itu berarti bahwa kulit yang tertutup parfum menjadi lebih rentan terhadap kerusakan akibat sinar matahari dan penuaan pigmentasi," jelasnya.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | goodhousekeeping.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR