Tak Terduga! Ini Cerita Kelam di Balik Gemerlap Kehidupan Model Victoria's Secret

By Fadhila Auliya Widiaputri, Jumat, 30 Maret 2018 | 12:34 WIB
()

Hal ini membuat ia selalu menganggap penampilannya cacat padahal sebenarnya tidak sama sekali.

Malcolm juga mengungkapkan permintaan maafnya karena seringkali mempromosikan gaya makannya yang ternyata tidak sehat dan lebih cocok disebut sebagai 'gangguan makan'.

"Saya ingin mengetahui dan meminta maaf atas beberapa hal yang saya tulis dan saya bicarakan selama beberapa tahun terakhir," tulisnya sebagaimana yang dilansir dari independent.co.uk.

"Saya sekarang tahu bahwa saya benar-benar berada di kedalaman tubuh dysmorphia dan itu benar-benar membuat khawatir saya bukan panutan positif di luar sana," tambahnya.

BACA JUGA: Fakta di Balik Adegan Serangan Jantung Yang Biasa Terjadi dalam Film