Wajah Perempuan Ini Berubah Drastis Seperti Barbie, Ini Langkahnya

By Kirana Riyantika, Selasa, 3 April 2018 | 14:58 WIB
Intip Potret Tutorial Make Up Barbie, Tertarik Mencobanya Moms? (Kolase/Nakita.id)

Beri efek shading

Beri efek shading

Beri efek shading untuk area hidung, tulang pipi, dan rahang.

Hal ini bertujuan untuk mempertegas bentuk wajah.

Hias area mata

Hias area mata

Hias kelopak mata menggunakan eyeshadow dengan warna kesukaan Moms.

Jangan lupa beri eyeliner, bulu mata palsu, dan maskara.

Pulas pensil ke bagian alis agar alis terlihat rapi dan indah.

Aplikasikan juga eyeliner putih di bagian bawah mata agar terlihat lebih besar.

BACA JUGA : Selain Ayudia dan Ditto, 5 Artis ini Juga Menikahi Teman Masa Kecil

Beri blush on agar wajah terlihat merah merona.