Tak Harus Mainan Mahal, Ini 10 Trik Orangtua Menjadi Motivator Anak

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Sabtu, 24 November 2018 | 18:27 WIB
Trik ampuh memberikan semangat pada anak, orangtua wajib tahu (iStockphoto)

7.Dorong anak melakukan kegiatan yang menarik

Kemampuan akademis memang baik Moms, namun tak ada salahnya mulai menggali bakat Si Kecil sejak dini.

Jika sudah, Moms bisa mengarahkan anak untuk mengikuti kelas yang dibutuhkan seperti olahraga, musik atau tari yang berdampak terhadap tumbuh kembang anak.

8. Dorong mereka untuk berbagi masalah mereka setiap hari.

Mungkin mudah bagi orangtua memberikan arahan atau perintah, namun tak semua orangtua bisa menjadi teman yang baik untuk anak.

Padahal, dengan menjadi teman anak akan tumbuh menjadi percaya diri dan tak ragu berbagi masalah kepada orangtuanya.

9. Ajak anak berdiskusi

Mulai dari hal kecil, tak ada salahnya untuk Moms membicarakan hal yang sepele kepada anak agar anak terbiasa berdiskusi dengan orangtua hingga dewasa.

Baca Juga : Annisa Pohan Ungkap Sifat Asli Suami Saat di Rumah, Hot Daddy Idaman!

10. Berhenti menonton TV sebelum tidur

Daripada menonton tv, sebelum tidur Moms bisa melakukan aktivitas lain dengan anak misalnya membacakan dongeng atau menanyakan rencananya esok hari sehingga mendorong anak untuk bersemangat menghadapi hari.(*)