Berita Kesehatan: Apakah Mencukur Rambut Kemaluan Aman Dilakukan?

By Nia Lara Sari, Kamis, 29 November 2018 | 17:53 WIB
Mencukur rambut kemaluan boleh, asal perhatikan alat-alatnya. (pixabay.com)

Baca Juga : Berita Kesehatan: Batasan Usia untuk Melakukan Peremajaan Vagina

Selain itu, mencukur rambut di area vagina juga dapat meningkatkan hasrat seksual.

Meskipun umum dilakukan, namun apakah mencukur rambut di area vagina ini aman untuk dilakukan?

Baca Juga : Sambut Hari Ibu, NIVEA Adakan Kampanye #SentuhanIbu dengan Dongeng Musikal

dr. Ni Komang Yeni Dhanasari, Sp.OG, ahli kebidanan dan kandungan, ditemui dalam Seminar Media Bamed Women's Clinic (27/11) menjelaskan tentang hal ini.

"Pencukuran boleh dilakukan pada pria dan wanita.

Pencukurannya harusnya searah tumbuhnya rambut.