Cussons Baby SensiCare, Solusi Perawatan Kulit Sensitif untuk Si Kecil

By Amelia Puteri, Jumat, 21 Desember 2018 | 14:00 WIB
Varian produk Cussons Baby SensiCare untuk merawat kulit sensitif Si Kecil (instagram.com/sensicareid)

"Memilih produk yang dapat meningkatkan fungsi kulit sebagai barier dapat mencegah terjadinya iritasi, maupun infeksi serta membatasi hilangnya air dalam kulit.

Baca Juga : Rutin Minum Air Kunyit dan Lada Hitam Seminggu, Khasiatnya Tak Terduga!

Campuran lipid seimbang (ceramide, kolestrol, asam lemak) efektif dalam meningkatkan sifat barier dan kondisi klinis kulit pada lapisan kulit paling luar," tambahnya.

Produk perawatan kulit yang bisa menjadi pilihan Si Kecil seperti produk yang mengandung pH kulit seimbang, terbuat dari bahan organik, dan yang mengandung ceramide.

Cussons Baby membuat produk baru SensiCare yang diformulasikan khusus dengan Derma-Soft Complex.

Produksi SensiCare ini terbuat dari campuran 100% gandum organik, minyak zaitun organik, dan ceramide.