Wow! Ternyata Bayi yang Lahir di Bulan Januari Memiliki 4 Karakteristik Ini

By Nila Kusuma Pratiwi, Kamis, 3 Januari 2019 | 12:43 WIB
Bayi yang lahir di bulan Januari mempunyai karakter khas (iStock/Halfpoint)

Bayi yang lahir di bulan Januari cenderung lebih kreatif dan imajinatif.

Mereka juga memiliki kemampuan sangat baik dalam memecahkan masalah.

Jika Moms melihat Si Kecil memecahkan puzzle sendiri atau membuat sesuatu yang unik, jangan kaget karena kreativitas mereka datang secara alami.

3. Berani dan mandiri

Apakah bayi Moms sudah mulai menunjukkan tanda-tanda kemandirian? Dia pasti bayi Januari!

Mereka suka mengatur dan menyelesaikan tugas mereka sendiri.

Anak-anak yang lahir di bulan Januari juga berpikir bahwa cara mereka menyelesaikan sesuatu lebih baik daripada orang lain.

Biarkan bayi Moms berani dan mandiri, tetapi jika Moms mengamati perilakunya menjadi tidak terkendali, bicarakan dengannya.

Baca Juga : Ternyata Bulan Kelahiran Menunjukkan Masa Depan Si Kecil Lho, Moms

4. Mereka senang memimpin

Kelahiran bulan Januari memiliki pendapat tentang segalanya.

Jika seseorang mencoba mengubah cara berpikirnya, kemungkinan orang tersebut dapat dipengaruhi oleh mereka karena kelahiran Januari akan bersikeras dengan keputusan dan keyakinan mereka.

Jadi, jika bayi Moms lahir di bulan Januari maka Moms memiliki seorang calon pemimpin.

Baca Juga : Mengapa Menstruasi di Bulan Januari Terasa Lebih Sakit? Ini Alasannya!

Itulah beberapa ciri unik bayi yang lahir di bulan Januari.

Sifat-sifat ini merupakan nilai tambah untuk membantu anak Moms tumbuh menjadi orang baik, percaya diri, dan sukses dalam hidup.