Tak Hanya Jadi Rempah Andalan, Berikut Manfaat Kunyit untuk Si Kecil!

By Amelia Puteri, Rabu, 23 Januari 2019 | 19:04 WIB
Berikut manfaat kunyit untuk Si Kecil (Pixabay)

Tetapi, bayi tidak membutuhkan kunyit untuk pertumbuhan optimalnya.

Jadi, batasi jumlah kunyit yang Moms berikan untuk Si Kecil.

Konsultasikan dengan dokter jika Moms ingin memberinya kunyit karena dapat mengganggu obat-obatan tertentu dan juga menyebabkan komplikasi jika Si Kecil menderita masalah medis tertentu.

Baca Juga : Minum Rendaman Air dan Biji Ketumbar, Rasakan 6 Manfaat Kesehatan Tak Terduga Ini!

Karena kunyit memiliki sifat penyembuhan luka, aplikasi luarnya dianggap aman untuk bayi.

Ketika dicampur dengan susu atau krim, itu digunakan untuk menjaga kelembutan kulit bayi sebagai obat alami.

Tetapi yang terbaik adalah bertanya kepada dokter sebelum menggunakan kunyit untuk Si Kecil dalam bentuk apa pun.

Setelah anak cukup umur untuk mengonsumsi makanan padat, Moms bisa memperkenalkan kunyit melalui makanannya.

Tetapi lakukan hanya jika tidak ada komplikasi atau risiko pada anak karena asupan obat atau kondisi medis.

Ada beberapa manfaat yang bisa didapatkan untuk Si Kecil.