Ciri-Ciri Hamil Anak Perempuan, Perubahan Ini yang Akan Moms Rasakan!

By Salmaa Awwaabiin, Kamis, 24 Januari 2019 | 18:57 WIB
Ciri-ciri hamil anak perempuan (iStockPhoto)

7.Ukuran payudara

Baca Juga : Kenali Tanda-tanda Hamil Anak Perempuan Menurut Sains

Ketika payudara kiri tampak sedikit lebih besar daripada payudara kanan, atau jika ada peningkatan drastis dalam ukuran payudara, itu berarti Moms sedang mengandung bayi perempuan.

8. Mimpi tentang jenis kelamin bayi

Dikatakan bahwa mimpi menunjukkan kebalikannya.

Baca Juga : Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan, Bisa Dikenali Lewat 17 Tanda Ini!

Jika Moms memimpikan bayi laki-laki, ini berarti Moms cenderung akan memiliki anak perempuan.

9. Minat balita

Ini khusus Moms yang hamil untuk kedua kalinya.