Cara Mudah Merawat Miss V Usai Melahirkan Normal, Tanpa Sakit!

By Poetri Hanzani, Jumat, 25 Januari 2019 | 20:34 WIB
Cara mudah merawat Miss V usai melahirkan normal, tanpa sakit! (iStockPhoto)

- Hindari terkena sembelit

Ketika Moms sulit buang air besar (BAB), kemudian berusaha untuk mengeluarkannya secara paksa maka itu bisa berakibat pada Miss V.

Miss V akan mengalami lebih banyak rasa sakit dan mungkin juga bisa robek.

Maka, usahakan agar Moms tidak terkena sembelit setelah melahirkan.

Baca Juga : Ayah Vanessa Angel Beberkan Anaknya Dianiaya Sang Pacar yang Berinisial 'L', Siapa?

- Hindari membawa beban berat

Ketika Moms membawa beban yang berat, ini dapat berpengaruh pada Miss V karena tarikan gravitasi akan menciptakan tekanan pada Miss V.

Dengan demikian, akan memperlambat proses pemulihan dan penyembuhan.