Tiru Pola Asuh Orangtua Jerman, Anak Jadi Mandiri dan Tak Manja

By Amelia Puteri, Senin, 4 Februari 2019 | 15:15 WIB
Pola asuh orangtua Jerman agar anak mandiri yang bisa Moms coba (pixabay.com)

Nakita.id - Masing-masing orangtua memiliki pola asuh yang sesuai dengan karakter Si Kecil.

Setiap orangtua pun punya harapan bagi masing-masing anak ketika nanti mereka dewasa.

Mungkin Moms dan pasangan sebagai orangtua baru juga masih bingung tentang memilih pola asuh terbaik untuk Si Kecil.

Jangan sampai Moms dan pasangan malah mengasuh anak dengan cara yang melarang keras, atau terlalu membebaskan.

Moms bisa mencontoh pola asuh di beberapa negara maju, seperti Jerman.

Baca Juga : Tak Makan Karbohidrat Sebulan, Seorang Wanita Sempat Menderita Karena Hal Ini Terjadi Pada Tubuhnya

Orangtua Jerman memiliki pola asuh di mana mereka mengadopsi gaya pengasuhan anak "bebas" jauh sebelum itu menjadi norma di negara asalnya.