Kejadian ini terekam oleh CCTV yang berada di ruangan tersebut.
Secara tiba-tiba, handphone yang diketahui bermerek Aldo tersebut meledak.
Baca Juga : Rutin Minum Campuran Air Hangat dan Sari Jeruk Nipis, Tubuh Akan Alami Manfaat Ini!
Para pegawai yang berada disekitarnya lantas terkejut akibat suara ledakan yang muncul.
Disaat yang bersamaan muncul kobaran api yang berasal dari ponsel tersebut namun tidak berlangsung lama.
Ledakan tersebut ternyata berasal dari sebuah handphone jenis Android milik salah satu pegawai Tenaga Harian Lepas (THL).
Belakangan diketahui nama pegawai yang menjadi korban insiden tersebut adalah Nevia.
Dari rekaman CCTV yang ada nampak Nevia sedang bekerja di depan layar komputernya.
Akan sangat berbahaya jika ledakan tersebut sampai mengenai anggota keluarga terutama Si Kecil.
Dikutip dari BabaMail, berikut 5 penyebab ponsel meledak yang membahayakan tersebut.
1. Menggunakan ponsel sembari mengisi daya