Jangan Panik, Moms! Ini 3 Cara Mudah Mengatasi Anak Sulit Makan

By David Togatorop, Jumat, 8 Februari 2019 | 19:25 WIB
Anak sulit makan bisa diatasi dengan cara mudah (Pixabay)

Atau ia lebih memilih makan sedikit demi sedikit tapi sering, ini pun sah-sah saja.

Yang penting, kita menyiapkan makanan yang sehat dan tepat untuk mereka.

Dengan begitu, anak sulit makan bisa dihindari.

Baca Juga : Bantah Ikut Prostitusi Online dan Nganggur, Ini Pekerjaan Della Perez yang Sebenarnya

2. Jangan memaksa

Anak sulit makan karena dipaksa setiap kali makan.

Untuk itu, jangan memaksa mereka untuk makan tiga kali sehari secara teratur dengan porsi yang besar.

Lebih baik bagi makanan utama menjadi porsi-porsi kecil.

Di usia balita, mereka belum bisa makan dengan porsi normal seperti kita yang dewasa.

Ingat, ia juga masih beradaptasi dengan makanan keluarga.

Baca Juga : Telinganya Mengoreng Hingga Diamputasi, Ternyata Wanita Ini Terkena Penyakit Mengerikan