Moms Sering Menyetir Mobil? Lakukan Gaya Menyetir Ini Agar Mobil Hemat Bensin

By Nita Febriani, Rabu, 13 Februari 2019 | 20:05 WIB
Ikuti gaya menyetir yang benar agar aman dan efektif. (Pixabay)

"Kalau tidak seperti itu, konsumsi BBM akan lebih boros. Jangan ugal-ugalan juga, karena pengeluaran BBM akan semakin banyak juga," ucap Sapta ketika dihubungi jurnalis Kompas.com.

Selain itu, kata Sapta apabila Moms berada di jalan Toll pertahankan putaran mesin di bawah 3.000 RPM.

Contoh, kecepatan 70-80 kpj dengan 2.500 RPM.

Baca Juga : Yuk Mandi dengan Rebusan Air Serai, Ini Manfaat Menakjubkan Pada Tubuh!

"Itu juga akan membantu konsumsi BBM menjadi lebih irit. Kalau selalu di atas 3.000 RPM, mobil akan boros bensin," ucap Sapta. Nah, jadi untuk Moms yang sering mengemudi bisa lakukan praktik atau gaya mengemudi seperti ini agar mobil irit BBM.

Baca Juga : Sering Diabaikan, Ternyata Tidur dengan Make Up Berbahaya Bagi Mata