Komedian Senior Nana Krip Meninggal Dunia Akibat Infeksi Paru-paru, Waspadai Gejalanya Seperti Demam Biasa

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 21 Februari 2019 | 09:13 WIB
Rachmana atau Nana Krip (trengah) meninggal dunia karena infeksi paru-paru (Twitter/PramborsSby)

"Hari Senin (18/2/2019), Ayah sudah kelihatan lebih sehat, sudah bisa duduk. Pada saat itu Ayah ribut mau minta pulang, tapi kami tidak berani mengizinkan karena tim dokter tidak mengizinkan," ungkap Ali.

Namun takdir berkata lain, Ali mengatakan bahwa keesokan harinya kondisi Nana tiba-tiba kembali memburuk dan terus menurun.

Baca Juga : Mbah Mijan Ramalkan Hubungan Pasangan Selebriti, Mulai dari Luna-Ariel Hingga Ammar Zoni-Irish Bella

"Itu hari Selasa (20/2/2019) malam, kami dapat kabar Ayah kritis dan akhirnya Rabu pagi tadi, jam 9 Ayah wafat," ungkap Ali.

Gejala Infeksi Paru-paru

Infeksi paru-paru atau pneumonia merupakan infeksi pada satu atau kedua paru-paru.

Baca Juga : Bukan Cuma Bawang, Makanan Ini Juga Sebabkan Bau Mulut Yang Susah Hilang

Penyakit ini disebabkan karena adanya bakteri, virus, atau jamur.