Moms Sering Pakai Softlens? Hindari Infeksi Mata dengan Tips Ini!

By Ine Yulita Sari, Senin, 25 Februari 2019 | 17:03 WIB
Jika menggunakan lensa kontak tanpa ikuti aturannya, bisa jadi akan merusak mata. (iStockPhoto)

Lepaskan lensa kontak jika Moms hendak berenang, sebab air kolam mengandung bakteri dan kotoran yang dapat menyebabkan infeksi pada mata.

Pastikan kita membuang sisa cairan pembersih yang terdapat pada tempat penyimpanan.

Baca Juga : Dapat Hadiah dari Jokowi, Shakira Aurum Pamerkan Isinya Pada Denada, Begini Bentuknya

Selalu gunakan cairan yang baru untuk menyimpan lensa kontak yang telah digunakan.

Jangan menggunakan cairan pembersih yang telah kedaluwarsa, sekalipun cairan masih tersisa banyak dan tampak jernih.

Dengan menerapkan cara pakai softlens yang tepat, kita dapat mengurangi risiko infeksi mata.

Efek pakai softlens lainnya, seperti iritasi juga bisa dicegah dengan penggunaan lensa yang benar.