Jangan Asal Membeli, Ini Tips Memilih Ukuran Sepatu Anak yang Tepat

By Ine Yulita Sari, Selasa, 26 Februari 2019 | 15:19 WIB
Jangan Asal Membeli, Ini Tips Memilih Ukuran Sepatu Anak yang Tepat (Pixabay/ArtificialOG)

Sepatu dengan bahan demikian memungkinkan sirkulasi udara pada kaki.

Sementara bahan karet atau plastik lebih cocok untuk bahan sandal anak.

4. Biarkan si kecil memilih

Baca Juga : Tak Hanya Dihirup, Ini 4 Cara Lain Memanfaatkan Minyak Serai

Anak yang sudah bisa berjalan tentu akan sangat antusias jika diajak ke toko sepatu.

Meski Moms tahu sepatu yang tepat untuk dirinya, tidak ada salahnya memberi kesempatan anak untuk memilih warna atau model sepatu yang diinginkannya.

Memakai sepatu sesuai dengan keinginannya, akan membuat perasaan anak jadi senang.

Tentu hal ini juga akan membuat ia berhenti meminta kita untuk menggendongnya.