Ini disebabkan apel mengandung polifenol atau senyawa nabati yang juga berfungsi untuk melawan tumor.Polifenol phloretin dapat menghambat protein transporter glukosa 2 yang berperan dalam pertumbuhan sel kanker stadium lanjut.
Sebuah studi tahun 2018 dalam Jurnal Analisis Makanan dan Obat menunjukkan kalau phloretin apel secara signifikan menghambat pertumbuhan sel kanker payudara.
Baca Juga : Sambut Weekend, Yuk Siapkan Kendaraan Sebelum Perjalanan Jauh
2. Wortel
Wortel mengandung beta-karoten dalam jumlah tinggi yang dapat mencegah jenis kanker tertentu.
Wortel mengandung beberapa nutrisi penting termasuk vitamin K, vitamin A, dan antioksidan.
Studi terbaru mengungkapkan beta-karoten memainkan peran penting dalam mendukung sistem kekebalan tubuh dan dapat mencegah jenis kanker tertentu.
Baca Juga : Dikabarkan Putus dengan Billy Syahputra, Mbak You Bongkar Rahasia Hilda Vitria Buat Laki-laki Bertekuk Lutut