Tangan Ratu Elizabeth II Membiru, Tanda Penyakit Serius Pada Lansia?

By Nita Febriani, Minggu, 3 Maret 2019 | 18:48 WIB
Tangan Ratu Elizabeth II nampak membiru (mirror.co.uk/kolase Nakita)

Ketika ini terjadi, darah bocor keluar dari pembuluh dan awalnya muncul sebagai tanda hitam-biru namun kemudian tubuh menyerap kembali darah tersebut, dan tanda biru itu pun menghilang.

Beberapa orang lebih rentan mengalami memar daripada yang lain, terutama wanita dan lansia.

Baca Juga : Catat! 8 Makanan Ini Efektif Meningkatkan Kekuatan Otak

Seiring bertambahnya usia, kulit mereka yang telah memasuki lansia menjadi lebih tipis dan kehilangan beberapa lapisan lemak di bawahnya.

Hal ini menyebabkan tidak adanya lapisan yang melindungi para lansia dari benturan sehingga memar lebih sering terlihat meski hanya mengalami cedera ringan.

Meski demikian, sang Ratu cukup baik dan terlihat sehat saat memenuhi pertemuan dengan bangsawan Yordania.

Baca Juga : Jangan Lakukan Kebiasaan Ini Kalau Mau Merawat Miss V Agar Sehat