4 Kesalahan Konsumsi Pil KB Ini Masih Sering Dilakukan Lho! Yuk Ketahui

By Ine Yulita Sari, Jumat, 8 Maret 2019 | 19:48 WIB
Ilustrasi pil KB (areeya_ann)

Oleh karena itu, saat kita meminumnya di jam yang berbeda setiap harinya, maka kesuburan alami akan kembali dan memungkinkan rahim untuk melepaskan sel telur.

Selain itu, kita juga berisiko mengalami pendarahan yang tidak teratur.

Terlebih jika Moms berhubungan seks setelah terlambat minum pil, maka berisiko tinggi untuk hamil.

3. Tidak berkonsultasi pada dokter

Baca Juga : Polusi di Jakarta Terburuk Se-Asia Tenggara, Awas, Polusi Tingkatkan Risiko Keguguran!

Walaupun penggunaan pil KB dianjurkan oleh pemerintah untuk mengendalikan kelahiran, tetapi belum tentu semua orang aman menggunakannya.

Oleh karena itu, selalu konsultasikan ke dokter dan cek riwayat kesehatan sebelum menggunakan pil KB.

4. Mengabaikan pil plasebo