Ngeri! Seorang Pria Alami Kelumpuhan karena Tersengat Hewan Kecil Ini di Tempat Kerja

By Ine Yulita Sari, Jumat, 24 Mei 2019 | 10:09 WIB
Pria lumpuh akibat disengat hewan kecil (Freepik.com)

Di sisi lain, Fadzil mengatakan bahwa harapannya hanya untuk bisa membantu ibunya yang berusia 72 tahun, kondisinya membuatnya hancur dan tidak bisa melakkan apapun.

Sayang sekali kecelakaan sederhana itu bisa menghancurkan masa depan Fadzil, dan berdampak pada kehidupannya secara permanen.

Fireworm emas adalah hewan laut dan juga sering terlihat di pasir pantai, jika Moms mendapati kontak dengan hewan ini sebaiknya segera melakukan perawatan medis.

Baca Juga: Terungkap Dampak Kericuhan Aksi 22 Mei, Lauv Sampai Batal Konser!

 

Perlu kita ketahui hewan ini mampu memberikan sensasi terbakar dan menginfeksi racun melalui sengatannya.

Di Thailand hewan ini juga menjadi salah satu hewan yang menyebabkan kematian, Jadi berhati-hatilah jika kita pergi ke laut dan mendapai hewan ini ya Moms.

Di Indonesia, hewan ini lebih dikenal sebagi ulat bulu laut.

#GridNetworkJuara