Panduan Pemberian ASI 8 Bulan, Inilah Jumlah Kalori yang Dibutuhkan Bayi Usia 8 Bulan

By Kunthi Kristyani, Senin, 24 Juni 2019 | 16:13 WIB
Ilustrasi panduan pemberian ASI 8 bulan (pixabay/badarsk)

Camilan pagi

- 2 ons buah atau sayur

- Snack ringan

Baca Juga: Kembali Berulah, Unggahan Millen Cyrus Buat Instagram Andrew White Diserbu Netizen

Makan siang/sore

- 2 ons yogurt, daging, keju

- 2 ons sayuran

- Menyusui 120-160 ml ASI

Camilan sore

- 2 ons buah atau sayuran

- Snack ringan

Baca Juga: Hadiri Peluncuran Buku Imam Besar Istiqlal, Bella Saphira Tampil Anggun dengan Kain Songket

Makan malam

- 2 ons protein seperti ayam atau daging

- 2 ons sayuran

- 2 ons buah

- 2 ons pati seperti pasta atau kentang

- 120-160 ml ASI

Sebelum tidur

Menyusui 160-240 ml ASI

#GridNetworkJuara