WhatsApp, Instagram, dan Facebook Down Sejak Kemarin, Begini Cara Mudah Megatasinya

By Safira Dita, Kamis, 4 Juli 2019 | 08:17 WIB
WhatsApp, Facebook, dan Instagram mengalami down sejak kemarin ()

Menurut situs pendeteksi layanan online, Downdetector, ada 1.630 laporan secara global yang masuk terkait tumbanganya WhatsApp hingga pukul 22.00 WIB.

Sementara Instagram memiliki 12.574 laporan, dan Facebook memiliki 7.180 laporan di jam yang sama.

Meski mengalami masalah di server pusat jika WhatsApp sudah pulih, kalian perlu lakukan cara ini agar WA tidak lemot.

Umunya WA lemot karena banyak menyimpan file-file telah terkirim.

User bisa meringankan kinerja WA dengan menghapus fule-file tersebut tanpa harus mengupdate WA versi terbaru.

Pertama, buka ikon pengelola file.

 

Baca Juga: Ingin Anak Lebih Terampil di Sekolah? Terapkan 4 Hal Ini Moms, Anak Pun Jadi Semakin Percaya Diri