Si Kecil Rewel Saat Masa Pertumbuhan Gigi, Tips Ini Bisa Moms Coba!

By Bela Moneta, Senin, 15 Juli 2019 | 16:55 WIB
ilustrasi bayi rewel saat masa pertumbuhan gigi (jcomp)

Bahan dasar jel karet pada mainan khusus ini dapat didinginkan di dalam kulkas lho Moms!

Efek dingin pada jel setelah didinginkan mampu mengurangi rasa sakit pada gigi Si Kecil saat digigit. 

Moms bisa mengganti mainan ini dengan menggunakan kain bersih yang telah didinginkan di dalam kulkas.

Baca Juga: Tak Perlu Panik, Ini Trik Mudah Membuat Bayi Menangis Jadi Tenang

4. Memberikan teh dari chamomile

Dalam dunia kesehatan, teh dari tumbuhan kamomil memang tidak diragukan khasiatnya.

Teh kamomil mampu mengurangi peradangan, menenangkan sakit perut, meningkatkan imunitas tubuh, memberikan relaksasi, dan juga memicu untuk tidur lebih nyeyak.

Memberikan teh kamomil hangat di saat bayi mengalami masa pertumbuan bisa menjadi opsi terakhir Moms bila ingin menghilangkan rewel pada Si Kecil.

Perlu diingat bahwa teh kamomil ini hanya aman diberikan kepada bayi yang telah berumur di atas 6 bulan.

#GridNetworkJuara