Sering Dilakukan Orang Tua, Ternyata 2 Hal Ini Bisa Buat Si Kecil Manja dan Kurang Mandiri!

By Yolla Octarina, Senin, 29 Juli 2019 | 18:00 WIB
2 penyebab utama yang menyebabkan anak manja (pixabay)

Nakita.id - Kasih ibu memang sepanjang masa, namun bukan berarti memanjakan anak secara berlebihan.

Pemanjaan yang berlebihan akan membuat kemandirian Si Kecil tak terasah dan ia jadi tak bisa melakukan apa-apa.

Baca Juga: Manja dengan Ashanty, Azriel Justru Kelihatan Kaku Saat Makan dengan KD: 'Ibu Kandung Tapi Kayak Orang Asing'

Si Kecil yang terlalu manja sebenarnya dibentuk dari pola asuh dan lingkungannya sendiri.

Ada beberapa hal yang tak disadari orangtua dapat menyebabkan anak menjadi manja, 2 faktor utama yang menjadikan anak manja yaitu.

Baca Juga: #LovingNotLabelling: Jangan Sebut Anak 'Manja', Gunakan Cara Ini untuk Jadikan Si Kecil Mandiri