Agung Hercules Meninggal Dunia, Ini Alasan Memakai 'Hercules' Sebagai Nama Belakangnya

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Jumat, 2 Agustus 2019 | 08:30 WIB
Agung Hercules (YouTube/Agung Hercules TV)

Selain sebagai pelawak/komedian, Agung juga pernah memiliki karya berupa lagu berjudul "Astuti".

Ia juga pernah menjadi aktor untuk beberapa judul film.

Salah satunya, film berjudul Comic 8 yang dimainkannya bersama sejumlah alumni Stand Up Comedy Indonesia.

Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul Agung Hercules Meninggal, Kenapa Agung Menggunakan "Hercules" untuk Namanya?